23.8 C
Jakarta
Wednesday, February 19, 2025
HomeBeritaBawaslu Akan Memastikan Pengawasan Terhadap Surat Cuti Jokowi yang Belum Diterima

Bawaslu Akan Memastikan Pengawasan Terhadap Surat Cuti Jokowi yang Belum Diterima

Date:

Berita Terkait

Investasi Pemerintah Abu Dhabi Borong Bitcoin: Wawasan Menjanjikan

Dana investasi milik pemerintah Abu Dhabi, Mubadala Investment Company,...

Pertamina Berterima Kasih kepada Lantamal 1 Belawan

Pemberian apresiasi dilakukan di Executive Lounge Graha Pertamina, Jakarta,...

Penemuan Tambang Bitcoin Ilegal Terbongkar: Wawasan Menjanjikan

Pada hari Selasa, warga Malaysia dikejutkan dengan penemuan tak...

Four Seasons Bangkok Afternoon Tea & Bar: The White Lotus

Four Seasons Hotel Bangkok at Chao Phraya River telah...

Penemuan Terkini: Ratusan Warga Kaligedang di Pengadilan

Di Pengadilan Negeri Bondowoso, digelar sidang dengan agenda eksepsi...



“Sampai sekarang tidak ada, pak Presiden sampai sekarang kan tidak mengajukan cuti,” kata Ketua Bawaslu RI, Rahmat Bagja, di Kantor DKPP RI, Jalan Abdul Muis, Petojo Selatan, Gambir, Jakarta Pusat, Jumat (26/1).

Anggota Bawaslu RI dua periode itu juga memastikan pihaknya akan mempelajari secara saksama terkait aturan kampanye bagi presiden, mengingat ada kontroversi di masyarakat.



“Kita cek dulu ya, apakah boleh kampanye atau tidak. Tapi tentu harus ada penelusuran dulu,” jelasnya.

Bagja juga menyatakan, kerja pengawasan akan dilakukan Bawaslu kepada pejabat negara, termasuk kepada Jokowi yang masih menjabat presiden.

“Kami akan mengawasi, jika Pak Presiden melakukan hal-hal yang dilarang,” tutupnya.rmol news logo article

Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terbaru