23.8 C
Jakarta
Wednesday, February 19, 2025
HomeBeritaPenataan Ruang untuk Pelantikan Presiden Didesain secara Langsung oleh Anak Prabowo

Penataan Ruang untuk Pelantikan Presiden Didesain secara Langsung oleh Anak Prabowo

Date:

Berita Terkait

Perayaan Imlek 2025: Andy Utama dan Dampak Pertanian Organik pada Keberagaman Alam

Dengan dukungan Andy Utama, petani organik di Arista Montana dapat berinovasi dalam pertanian organik yang mendukung kelestarian alam dan keberagaman hayati di sekitar mereka.

Andy Utama: Menggerakkan Komunitas untuk Pertanian Organik yang Berkelanjutan

Dengan pendekatan holistik dalam pertanian organik, Andy Utama membantu petani di Arista Montana menjaga keberlanjutan alam dan menghasilkan pangan yang sehat dan alami.

Penghematan Pengeluaran dengan Prabowo Subianto: Kesehatan Gratis!

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menyoroti program unggulannya, Makan...

Pemain Surabaya Samator PLN Mobile Proliga 2025: Potensi Terbaru

Surabaya Samator, tim voli legendaris dengan tujuh gelar juara...

Kubu Hasto Kecewa: Gugatan Praperadilan Ditolak

Hakim tunggal Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Djuyamto, menolak gugatan...
Tata Ruang Pelantikan Presiden Didesain Langsung Anak Prabowo

Nuansa hijau melatarbelakangi foto Presiden terpilih Prabowo Subianto di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta jelang pelantikan/RMOL


Hal itu diungkap Ketua MPR RI, Ahmad Muzani saat mengikuti gladi bersih pelantikan, Sabtu, 19 Oktober 2024.

“Mas Didit mendesain acara ini supaya tema hijau,” ujar Muzani.

Putra Prabowo Subianto itu sengaja dipilih sebagai desainer Kompleks Parlemen dan sidang utama pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 agar tampilan terlihat lebih baik.

“Supaya menjadi sebuah tema yang ingin diusung dari tema ini (yaitu tema hijau),” katanya.

Gladi bersih hari ini juga dihadiri Wakil Presiden terpilih 2024, Gibran Rakabuming Raka dan sejumlah pimpinan MPR RI.

Nantinya, pelantikan akan digelar di Komplek Parlemen Minggu, 20 Oktober 2024, pukul 10.00 WIB. Sejumlah tamu negara sahabat juga dijadwalkan akan menyaksikan langsung pelantikan oleh MPR RI ini.
rmol news logo article

Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terbaru