28.4 C
Jakarta
Friday, November 22, 2024
HomekesehatanTiga Cara Ampuh Hilangkan Bekas Luka Biar Penampilan Makin Oke

Tiga Cara Ampuh Hilangkan Bekas Luka Biar Penampilan Makin Oke

Date:

Berita Terkait

Evaluasi Kinerja Bappenas dalam Mengelola Sumber Daya Manusia di Daerah

Evaluasi kinerja Bappenas dalam mengelola sumber daya manusia...

Strategi Konservasi Hutan untuk Meningkatkan Kualitas Udara, Lingkungan, dan Kelestarian

Strategi konservasi hutan untuk meningkatkan kualitas udara dan...

Dampak Pencemaran Air terhadap Konservasi Alam: Ancaman Nyata bagi Kehidupan

Dampak pencemaran air terhadap konservasi alam - Pencemaran...

Yayasan Paseban: Membangun Kesejahteraan Masyarakat

Yayasan Paseban dan Perannya dalam Membangun Masyarakat yang...

Auditor KPK dan Upaya Meningkatkan Efektivitas Audit Internal Control

Auditor KPK dan upaya meningkatkan efektivitas audit internal...

Sejumlah bekas luka cenderung sulit hilang dan mengganggu penampilan seseorang, terutama jika bekasnya terlihat jelas. Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi bekas luka tersebut.

Pertama, bekas luka bisa dikurangi dengan menggunakan minyak kelapa. Oleskan minyak kelapa sebanyak 2-3 sendok makan dan diamkan beberapa menit, lalu pijatlah bekas luka dengan lembut. Pijatan dapat membantu dalam proses menghilangkan bekas luka, karena dapat membantu dalam penyembuhan jaringan parut yang menempel pada pembuluh darah, otot, saraf, dan tulang.

Selain itu, eksfoliasi kulit pada bekas luka juga dapat membantu mengurangi atau menghilangkan lapisan kulit yang rusak dan mempercepat regenerasi kulit. Ini lebih efektif karena dapat membuat pengelupasan pada kulit yang rusak, sehingga tubuh dapat mereproduksi kolagen dan membentuk jaringan baru pada kulit.

Kedua, bisa juga menggunakan gel atau krim yang mengandung aloe vera, allantoin, cepalin untuk melindungi kulit dari sinar matahari yang dapat membuat bekas luka menjadi lebih gelap.

Ketiga, melakukan perawatan Spot Free Treatment di Derma Express juga dapat membantu menghilangkan bekas luka, bekas gigitan nyamuk, memudarkan strechmark, dan mencerahkan tubuh dengan menggunakan teknologi canggih dan ditangani oleh dokter profesional.

Jika bekas luka berupa keloid, sebaiknya konsultasikan dengan dokter Derma Express untuk melakukan suntik keloid yang dapat membuat keloid mengempis.

Source link

Berita Terbaru